Ketua Umum Asosiasi Pertekstilan Indonesia (API) Jemmy Kartiwa mengatakan pemerintah perlu melakukan mitigasi atas kebijakan tarif impor Trump.
Menurutnya, jika kebijakan ini telah berlaku, maka akan menimbulkan demand shock bagi masyarakat Amerika Serikat (AS). Jika demand shock terjadi, maka akan terjadi tekanan daya beli di AS yang membuat volume impor menurun.
Menurutnya, demand shock pasti terjadi karena harga barang-barang di pasar domestik Amerika naik, sehingga menekan daya beli Amerika.
Instagram:
https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook:
https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter:
https://www.twitter.com/kontannews