Cermati Rekomendasi Saham Hari Ini di Tengah Musim Rilis Laporan Keuangan


Jumat, 01 November 2024 | 08:42 WIB | dilihat
KONTAN - https://www.kontan.co.id/

Setelah terkoreksi selama enam hari berturut-turut, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) akhirnya menguat pada perdagangan Kamis (31/10).

Kemarin, IHSG ditutup di level 7.574,02, naik tipis 0,06% dibanding penutupan di hari sebelumnya.

Musim rilis kinerja keuangan emiten hingga akhir kuartal III-2024 masih menjadi sentimen penggerak IHSG. Terutama, di tengah penantian rilis data manufaktur dan inflasi Indonesia, yang cenderung membuat pasar masih wait and see.

Pada hari ini, sejumlah analis memproyeksi, IHSG akan melanjutkan penguatan. Terlebih, saham-saham bank berkapitalisasi besar yang tertekan dalam sepekan terakhir, mulai mencatatkan technical rebound pada perdagangan kemarin.

Selain itu, keyakinan pasar terhadap rencana pemangkasan suku bunga acuan The Fed pada November dan Desember 2024, juga akan mendukung gerak IHSG.

Di tengah beragam sentimen tersebut, investor disarankan untuk mencermati beberapa saham emiten yang masih layak koleksi.

Berikut beberapa di antaranya:

________________________________________________________

#rekomendasihariini #saham #bei #nabungsaham #saham #rekomendasisaham #bei
#investasisaham #sahampemula #belajarsaham #rekomendasisaham #rekomendasisahamhariini
#rekomendasisahammurah #rekomendasisahamjangkapanjang #rekomendasisahambesok
#rekomendasisahamjangkapanjang2022 #rekomendasisahammingguan
#rekomendasisahamuntukpemula #rekomendasisahammingguini #rekomendasisahamreceh
#rekomendasisahamswingtrading

Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved