Presiden Prabowo Subianto menggelar silaturahmi dan diskusi panel dengan para rektor dan pimpinan perguruan tinggi negeri serta swasta di Istana Kepresidenan Jakarta. Pertemuan ini membahas peran perguruan tinggi dalam memajukan bangsa melalui riset, inovasi, dan peningkatan kualitas sumber daya manusia.
Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi, Brian Yuliarto, menyampaikan bahwa Presiden menekankan pentingnya penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi sebagai kunci untuk mewujudkan Indonesia Maju. Selain itu, Presiden mendorong perguruan tinggi untuk terus meningkatkan integritas akademik serta menciptakan produk unggulan demi kemandirian nasional.
Bagaimana peran perguruan tinggi dalam mendukung industri strategis Indonesia? Simak selengkapnya dalam video ini!
Jangan lupa Like, Comment, dan Subscribe untuk mendapatkan update berita terbaru!
#kontantv #kontan #kontannews #PrabowoSubianto #BrianYuliarto #PendidikanTinggi #SainsTeknologi #IndonesiaMaju #PerguruanTinggi #RisetInovasi #SDMIndonesia #IntegritasAkademik #IndustriStrategis #Danantara #BeritaTerbaru #BeritaIndonesia #PengembanganIPTEK #HilirisasiMineral #KemandirianNasional #KualitasPendidikan