Masyarakat Bisa Menggunakan Kereta Api Panoramic Lagi, Berapa Harga Tiketnya?


Senin, 30 Januari 2023 | 20:14 WIB | dilihat
KONTAN - https://www.kontan.co.id/

Bagi masyarakat yang penasaran ingin menjajal Kereta Api Panoramic, ini ada kabar baik. Akhirnya, PT Kereta Api Indonesia (KAI) akan kembali mengoperasikan Kereta Panoramic pada Februari mendatang.

Melansir laman Kementerian Perhubungan, Sabtu (28/1/2023), Kereta Panoramic direncanakan akan dioperasikan kembali pada akhir pekan di bulan Februari 2023.

Jika sebelumnya Kereta Panoramic hanya beroperasi untuk rute Jakarta-Yogyakarta, kini, tujuannya berbeda. Kereta ini akan dirangkaikan pada KA Penumpang Argo Parahyangan (Gambir-Bandung pp) dan Argo Wilis (Bandung - Surabaya Gubeng pp).

____________________________________________________

Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/'>https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/'>https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/'>https://www.twitter.com/kontannews/

#kontan #kontantv #kontannews
#kretaapiindonesia #keretaapipanoramic #keretaapi

Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/'>https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/'>https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/'>https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved