Tarif Dilonggarkan, China Mulai Redam Panasnya Perang Dagang dengan AS


Sabtu, 26 April 2025 | 11:56 WIB | dilihat
KONTAN - https://www.kontan.co.id/

Perang dagang antara China dan Amerika Serikat telah mempengaruhi ekonomi global.

Namun, tampaknya ada perubahan strategi dari pihak China.

China membebaskan sejumlah barang impor asal Amerika Serikat dari tarif balasan sebesar 125% dan meminta perusahaan untuk mengidentifikasi produk-produk penting yang mereka butuhkan tanpa beban tarif.

Langkah ini menjadi sinyal paling jelas sejauh ini bahwa Beijing mulai khawatir terhadap dampak ekonomi dari perang dagang dengan AS.

Langkah China tersebut mendorong penguatan dolar AS dan mengangkat pasar saham di Hong Kong dan Jepang.

#china #perang #dagang

Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved