Asing Net Sell Jumbo Rp 2,22 Triliun di Akhir Pekan, Cek Saham yang Banyak Dijual


Minggu, 10 November 2024 | 09:23 WIB | dilihat
KONTAN - https://www.kontan.co.id/

Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG ditutup di zona hijau pada perdagangan akhir pekan ini.

Sepanjang perdagangan, IHSG bergerak di zona hijau setelah sebelumnya tertekan.

Mengutip data Bursa Efek Indonesia, IHSG bertambah 43,33 poin atau naik 0,60% ke level 7.287,19 pada penutupan perdagangan Jumat, 8 April 2024.

Namun dalam sepekan, IHSG tercatat turun sedalam 2,91%.

Total volume perdagangan saham di BEI pada hari Jumat mencapai 16,93 miliar dengan nilai transaksi Rp 10,04 triliun.

#kontan #kontantv #kontannews
#Saham #IHSG #Bank #Emiten

Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved