Presiden Prabowo Subianto Hadiri Townhall Meeting Danantara


Senin, 28 April 2025 | 16:06 WIB | dilihat
Presiden Prabowo Subianto menghadiri Townhall Meeting Danantara bersama BUMN di Jakarta Convention Center pada 28 April 2025. Acara ini bertujuan mempererat sinergi antara Danantara dan Grup Usaha BUMN untuk memperkuat ekosistem investasi nasional. Prabowo menyebut Danantara sebagai solusi strategis dan efisien bagi BUMN, dengan aset lebih dari US$ 900 miliar dan investasi awal US$ 20 miliar yang akan difokuskan pada sektor-sektor strategis seperti hilirisasi nikel, energi terbarukan, pangan, dan akuakultur.

#kontan #kontannews #kontantv #kontannewmedia #newmedia #newmediakontan #PrabowoSubianto #Danantara #BUMN #Investasi Nasional #SovereignWealthFund (SWF) #Jakarta Convention Center #Hilirisasi Industri #Energi Terbarukan #Infrastruktur Nasional #Ekonomi Indonesia #ProyekStrategisNasional #DayaAnagataNusantara

Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved