Defisit APBN 2024 Diperkirakan Melebar, Utang Luar Negeri Pemerintah Berpotensi Membengkak


Jumat, 17 Mei 2024 | 16:31 WIB | dilihat
Utang luar negeri pemerintah berpotensi membengkak sejalan dengan defisit anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) 2024 yang diperkirakan melebar.

Lembaga pemeringkat kredit internasional, Fitch Ratings, sebelumnya meramal defisit APBN bisa mendekati 3% dari produk domestik bruto (PDB) untuk tahun 2024 dan 2025. Perkiraan ini melebar dari target defisit APBN 2024 pemerintah yang sebesar 2,29% dari PDB.



Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Video Lainnya
Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved