Pahami 4 Bahaya Menahan Buang Air Besar dan Kecil Terlalu Sering


Senin, 21 Oktober 2024 | 05:00 WIB | dilihat
Anda akan melakukan perjalanan jauh? Jangan lupa mengontrol buang air kecil dan buang air besar agar tetap sehat!

Perjalanan jauh bisa menyenangkan, tapi seringkali kita menghadapi tantangan, salah satunya adalah mengontrol buang air kecil (BAK) dan buang air besar (BAB).

Menahan BAK dan BAB mungkin terasa menguntungkan dalam jangka pendek, tapi tahukah kamu, kebiasaan ini bisa berdampak buruk bagi kesehatan?

Ada beberapa efek negatif menahan BAK dan BAB, seperti ilustrasi sakit saat buang air kecil, pembesaran kandung kemih, wasir, dan lainnya.



#menahanbab #BAB #BAK #buangair #infosehat

Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved