Tips Gaya Hidup Sehat untuk Gen Z | Info Sehat


Kamis, 13 Juni 2024 | 18:16 WIB | dilihat
KONTAN - https://www.kontan.co.id/

Teknologi yang berkembang pesat dan mudah digunakan membuat hidup terasa lebih praktis.

Salah satu contoh, setiap orang bisa memesan makanan secara online melalui aplikasi yang terpasang di ponselnya.

Di sisi lain, kemudahan teknologi menjadi tantangan kesehatan untuk masyarakat muda khusus gen z di daerah perkotaan.

Melansir dari situs Kemenkes, kemudahan teknologi berpotensi membuat penggunanya menjadi kurang gerak.

Perlu Anda ketahui, tubuh yang kurang melakukan aktivitas fisik bisa meningkatkan risiko obesitas.

#obesitas #gayahidup #sehat #genz

Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved