Nadiem Bantah Perkaya Diri Sendiri: Tidak Sepeser pun Masuk ke Kantong Saya


Rabu, 07 Januari 2026 | 14:09 WIB | dilihat

KONTAN - https://www.kontan.co.id/

Eks Mendikbudristek Nadiem Makarim menegaskan, tidak pernah sepeser pun menerima uang dari program pengadaan laptop berbasis Chromebook.

Hal ini Nadiem sampaikan ketika membacakan nota keberatan atau eksepsi pribadi terhadap dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU) dalam kasus dugaan korupsi pengadaan laptop berbasis Chromebook di Pengadilan Tipikor Jakarta, Senin (5/1/2026).

Dalam surat dakwaan, Nadiem disebut menerima keuntungan pribadi senilai Rp 809,5 miliar.

Keuntungan pribadi yang diterima Nadiem berasal dari investasi Google ke PT Aplikasi Karya Anak Bangsa (AKAB) yang melalui PT Gojek Indonesia (PT GI).

Nadiem pun mengaku kaget dan bingung ketika membaca uraian dakwaan ini.

#kontan #kontantv #kontannews
korupsi #nadiem #chromebook #gojek


Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved