KONTAN - https://www.kontan.co.id/
Emas Naik 64% di 2025! Gen Z Wajib Tahu Cara Investasinya
Tahun 2025, harga emas dunia naik sampai sekitar 64%, bahkan harga emas Antam di Indonesia ikut melesat hampir Rp 1 juta per gram. Kok bisa naik setinggi itu? Tenang, semuanya dibahas pelan-pelan mulai dari faktor ekonomi global, peran bank sentral, sampai kenapa emas sering disebut sebagai aset safe haven.
Buat kamu yang masih Gen Z dan baru mau mulai investasi, video ini pas banget! Kita bakal kupas jenis-jenis emas yang bisa jadi pilihan (mulai dari batangan, perhiasan, sampai emas digital), siapa yang cocok investasi emas, plus tips sederhana biar kamu bisa mulai dengan aman dan nggak FOMO!
#HargaEma
Emas202
EmasNai
HargaEmasHariIn
EmasAntam
#InvestasiEma
AsetAma
SafeHave
Investasi202
Keuangan
#kontantv #kontan #kontannews
________________________________________