SUV Coupe Listrik Paling Futuristik? Test XPeng G6 ke Bandung


Kamis, 15 Januari 2026 | 09:00 WIB | dilihat

KONTAN - https://www.kontan.co.id/

Di video ini aku ngajak kamu review sekaligus test drive XPeng G6 Pro, SUV Coupe listrik yang dikenal super canggih, dibawa langsung perjalanan Jakarta–Bandung.

Mulai dari desain futuristik, interior minimalis modern, layar besar, sampai fitur teknologi pintar khas XPeng, semuanya kita bahas secara jujur. Perjalanan ke Bandung jadi ajang pembuktian: nyaman nggak buat jarak jauh? Konsumsi baterainya gimana? Fitur ADAS dan sistem pintarnya beneran kepake atau cuma gimmick?

Lewat tanjakan, tol, dan kondisi lalu lintas yang beragam, XPeng G6 Pro diuji langsung di dunia nyata. Video ini cocok buat kamu yang lagi cari SUV listrik rasa premium, penasaran dengan mobil China generasi baru, atau sekadar ingin tahu seberapa siap XPeng G6 Pro buat dipakai harian dan road trip.

Tonton sampai habis biar tahu plus minus XPeng G6 Pro versi pemakaian nyata. Jangan lupa like, comment, dan subscribe/follow ya

#XPengG
SUVListri
SUVCoup
MobilListri
EVIndonesia

#TestDriv
ReviewMobil

#TeknologiMobi
MobilCanggi
ADA
EVLife

#Otomotif

#kontantv #kontan #kontannews
________________________________________


Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved