KONTAN -
https://www.kontan.co.id/
Presiden Prabowo Subianto meminta perusahaan layanan angkutan berbasis aplikasi ojek online atau ojol memberikan tunjangan hari raya (THR) kepada mitra pengemudi atau kurir.
Namun, perusahaan aplikasi ojol beda sikap dalam merespons imbauan presiden tersebut.
Presiden PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) Catherine Hindra Sutjahyo menyampaikan pihaknya siap menjalankan himbauan pemerintah melalui program Tali Asih Hari Raya bagi para mitra driver.
Melalui program itu, Gojek akan menyalurkan bonus hari raya dalam bentuk uang tunai kepada mitra driver yang memenuhi kriteria tertentu.
Bonus uang tunai ini akan diterima mitra driver sebelum Hari Raya Idulfitri.
#kontan #kontantv #kontannews
#Gojek #GOTO #MAXIM #THR
Instagram:
https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook:
https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter:
https://www.twitter.com/kontannews/