Harapan para investor melihat pasar saham kita mencetak rekor di akhir tahun 2024 kandas sudah. Sejak November pasar saham terus melorot dan tidak membaik sampai akhir tahun. Begitu juga kondisi di pasar obligasi. Bagaimana kondisinya di tahun 2025? Apa yang sebaiknya investor lakukan untuk menghadapinya?
Berikut ini tips dan analisis dari Yekti Dewanti Head of Investment & Research BNI Asset Management.