KONTAN -
https://www.kontan.co.id/
Menurut laporan terbaru Badan Intelijen Pertahanan (DIA) AS, China diperkirakan akan menggandakan persenjataan nuklirnya menjadi 1.000 hulu ledak selama lima tahun ke depan.
Mengutip Fox News, pada tahun 2020, DIA menilai China telah memperoleh 200 hulu ledak nuklir dan akan menggandakannya pada akhir dekade ini.
Sekarang, badan intelijen tersebut mengatakan China telah mencapai 500 hulu ledak dan akan memiliki lebih dari 1.000 pada tahun 2030.
"China sedang menjalani perluasan paling cepat dan modernisasi ambisius dari kekuatan nuklirnya dalam sejarah," kata laporan itu.
Meski demikian, DIA mencatat kemampuan China masih jauh di belakang AS atau Rusia.
#as #rusia #china
Instagram:
https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook:
https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter:
https://www.twitter.com/kontannews/