Kaya Vitamin D! 3 Jenis Ikan Ini Bermanfaat Meningkatkan Kesehatan Tulang | KONTAN News


Senin, 09 Oktober 2023 | 17:30 WIB | dilihat
KONTAN - https://www.kontan.co.id/

Pernahkah Anda terpikir untuk menjaga atau meningkatkan kesehatan tulang sejak dini?

Mengutip dari Evereday Health, tulang merupakan jaringan hidup yang terus menerus rusak dan dibangun kembali. Jika laju kerusakan melebihi laju pembentukan, maka tulang akan melemah seiring berjalannya waktu, sehingga menyebabkan osteoporosis.

Lantas apa yang bisa dilakukan untuk meningkatkan kesehatan tulang?

Makanan bernutrisi yang dikonsumsi secara rutin bisa menjadi salah satu cara untuk meningkatkan kesehatan tulang.

Sebuah penelitian yang diterbitkan tahun 2017 menyimpulkan bahwa kesehatan tulang yang lebih baik dikaitkan dengan makan lebih banyak sayuran, buah, biji, kacang, unggas, ikan, dan produk susu rendah lemak.

#kontan #kontantv #kontannews
#Kesehatan #Kuliner #Ikan #Tulang

Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Video Lainnya
Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved