Prabowo Resmikan Pabrik Pemurnian Emas Terbesar di Dunia Milik Freeport Indonesia!


Senin, 17 Maret 2025 | 22:52 WIB | dilihat
Prabowo Resmikan Pabrik Pemurnian Emas Terbesar di Dunia Milik Freeport Indonesia!

BUMN Holding Industri Pertambangan Indonesia, MIND ID, melalui PT Freeport Indonesia menghadirkan ekosistem pengolahan emas terintegrasi dari hulu hingga hilir melalui peresmian Precious Metal Refinery (PMR) di Gresik. Fasilitas ini diresmikan langsung oleh Presiden RI Prabowo Subianto, didampingi Menteri BUMN Erick Thohir, Menteri ESDM Bahlil Lahadalia, dan Direktur Utama MIND ID Maroef Sjamsoeddin.

Fasilitas PMR ini memiliki kapasitas produksi emas sebesar 50 ton hingga 60 ton per tahun dan menjadi langkah besar dalam membangun Bullion Bank di Indonesia. Presiden Prabowo menekankan bahwa Indonesia harus bertransformasi dari negara pengekspor bahan mentah menjadi negara industri dengan nilai tambah tinggi.

Saksikan bagaimana Indonesia berupaya mengoptimalkan pengelolaan sumber daya alam dan mempercepat hilirisasi mineral demi ekonomi nasional yang lebih kuat! Jangan lupa untuk like, komen, dan subscribe KontanTV agar tidak ketinggalan berita terbaru lainnya!

#kontantv #kontannews #newmedia #newmediakontan #kontannews #kontan
#PrabowoSubianto #FreeportIndonesia #MINDID #PemurnianEmas #Gresik #HilirisasiMineral #EmasIndonesia #BeritaTerkini #KontanTV #BeritaEkonomi #BUMN #ErickThohir #BahlilLahadalia #BullionBank #PeresmianSmelter #IndonesiaMaju #Emas99.99%

Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved