Berapa Harga Generasi Baru Daihatsu Ayla Ini Bocorannya


Selasa, 21 Februari 2023 | 19:06 WIB | dilihat

Belum lama ini, All New Daihatsu Ayla resmi diperkenalkan ke publik Indonesia. Usai kemunculanya, banyak yang mempertanyakan harga dari mobil yang di Malaysia bernama Perodua Axia. Berdasarkan data dari samsat-pkb.jakarta.go.id, ada lima kode model mobil dari Daihatsu yang diduga adalah Nilai Jual Kendaraan Bermotor (NJKB) Ayla generasi terbaru.

Homepage: https://www.kontan.co.id/


Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved