10 Negara dengan Cadangan Emas Terbesar, Amerika Serikat Tak Terkejar | Kontan News


Kamis, 29 Agustus 2024 | 16:11 WIB | dilihat
KONTAN - https://www.kontan.co.id/

Berabad-abad lamanya, emas telah menjadi simbol dari kekayaan dan kemakmuran. Di era moden, emas kini menjadi salah satu instrumen investasi yang cukup digemari karena nilainya yang cenderung stabil. Cadangan emas juga bisa menjadi alat untuk mengamankan ekonomi negara pada saat perekonomian berada dalam ketidakpastian. Emas terbukti mampu menjamin stabilitas ekonomi dan melindungi negara terhadap fluktuasi mata uang.

#kontan #kontannews #kontantv

Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved