Digelontorkan Sejak 2015, Total Realisasi Anggaran Dana Desa Capai Rp 608,9 Triliun | Kontan News


Sabtu, 03 Agustus 2024 | 20:18 WIB | dilihat
Pemerintah tercatat telah menyalurkan dana desa sebesar Rp 608,9 triliun sejak 2015 hingga tahun 2024. Pada tahun 2015, penyaluran dana desa tercatat sebesar Rp 20,8 triliun dan anggaran dana desa pada tahun 2024 telah mencapai Rp 71 triliun.

Kepala Badan Pengembangan dan Informasi Kementerian Desa, Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (BPI Kemendes PDDT) Ivanovich Agusta mengatakan, dana desa sepanjang tahun 2015-2023 dibelanjakan untuk membangun 357.666 km jalan desa, 1.915 km jembatan, 14.649 pasar desa, dan 43.155 kegiatan Badan Usaha Milik Desa (BUM Desa).




Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved