Trump dan Zelenskiy Bersitegang, Ukraina Terancam dalam Perang Melawan Rusia


Sabtu, 01 Maret 2025 | 18:00 WIB | dilihat
KONTAN - https://www.kontan.co.id/

Pertemuan antara Presiden Ukraina, Volodymyr Zelenskiy, dan Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, berakhir dengan ketegangan. Kedua pemimpin ini bersitegang di depan media dunia di Gedung Putih, membahas perang dengan Rusia.

Zelenskiy berharap pertemuan ini bisa meyakinkan AS untuk tidak berpihak pada Presiden Rusia, Vladimir Putin, yang memerintahkan invasi ke Ukraina tiga tahun lalu.

Namun, Trump dan Wakil Presiden JD Vance menyerang Zelenskiy, menuduhnya tidak hormat dan memperburuk hubungan dengan sekutu terpenting Kyiv di masa perang.

#kontan #kontannews #kontantv

Instagram: https://www.instagram.com/kontannews/
Facebook: https://www.facebook.com/kontannews/
Twitter: https://www.twitter.com/kontannews/

Video Terkait

Logo Kontan
2018 © Kontan.co.id All rights reserved